Subscribe:

Labels

Jumat, 25 Mei 2012

Makana Khas Jepang: Onigiri

 


Onigiri (おにぎり, 御握り) (bahasa Indonesia: nasi kepal) adalah nama Jepang untuk makanan berupa nasi yang dipadatkan sewaktu masih hangat sehingga berbentuk segi tiga, bulat, atau seperti karung beras. Dikenal juga dengan nama lain Omusubi, istilah yang kabarnya dulu digunakan kalangan wanita di istana kaisar untuk menyebut Onigiri. Onigiri dimakan dengan tangan, tidak memakai sumpit.
Di Indonesia, Onigiri bisa dijumpai di bagian makanan Jepang toko swalayan terkemuka dan di restoran yang menyediakan makanan Jepang. Di negeri Tiongkok, Onigiri dikenal dengan nama fàntuán()

Rabu, 16 Mei 2012

Lirik + Translate: Aqua Timez - Sen No Yoru Wo Koete


Aisaretai demo aisou to shinai
Sono kurikaeshi no naka wo samayotte
Boku ga mitsuketa kotae wa hitotsu kowakutatte kizutsuitatte
Suki na hito ni wa suki tte tsutaerunda
Aku ingin dicintai, tapi kau tak terlihat mencintaiku
Aku berjalan dalam lingkaran ini
Aku menemukan satu jawaban; Meski aku takut, meski aku terluka
Aku dapat mengatakan “Aku mencintaimu” pada orang yang kucintai

Lirik + Translate: Yui - Life

Yui 

Doro darake yo najime nai tokai de
Onaji you ni warae nai utsumuite aruita no
Isogi ashi de surechigau hito-tachi
“Yume wa kanai mashita ka?”
ATASHI mada MOGAite iru



Di kota yang penuh dengan debu
Aku tak dapat tertawa riang dan aku menundukkan kepala
Orang berlalu begitu cepat
Aku bertanya ” sudahkah mimpi mereka terkabul?” tapi aku masih berjuang

Kodomo no goro ni modoru yori mo
Ima wo umaku ikite mitai yo
Kowagari wa umare tsuki


Aku ingin mencoba hidup di kenyataan
daripada kembali ke masa kecilku
memang aku adalah seorang pengecut

Selasa, 15 Mei 2012

Pria Tercantik Didunia: Kiyoshi Sakurazuka

Kiyoshi Sakurazuka
Kalau anda tidak membaca judul diatas, saya yakin pasti anda berbikiran kalau itu foto cewek.

Cara Men-Share File di Windows 7

1.       Pilih Folder File yang akan dishare
2.       Klik kanan folder tsb – Share with – Specific People..

3.       Maka akan muncul kotak dialog File Sharing, Pilih User – klik Share

4.       Klik Done, bila telah selesai maka akan muncul gambar gembok pada folder yang telah di-share.

Selasa, 08 Mei 2012

Fakta Seragam sekolah Di Jepang



Seragam berwarna merah putih, tiru tua –putih dan abu” putih adalah seragam yang sering di gunakan di Indonesia. Walaupun kini banyak sekolah-sekolah swasta dan international dengan seragam berbagai corak, modal dan warna, namu belom ada yang mampu menyangi kepopuleran seragam sekolah negri. Lantas bagaimana dengan seragam sekolah Jepang itu sendiri?

Apakah mereka meiliki seragam sekolah nasional juga? Seperti apa dan bagaimanakah seragam sekolah yang dikenakan para remaja Jepang?

Sejarah Singkat 

Selasa, 01 Mei 2012

Pengaruh Template Blog



Pengaruh template yang kita pakai pada blog sangat besar, template sebuah blog laksana cetakan dan sistem yang saling kait mengait antara satu bagian dengan bagian lainnya. Para ahli seo menyarankan agar kita pandai pandai dalam memilih template supaya blog bisa lebih bersaing di mesin pencari. Dari berbagai diskusi diantara webmaster, diperoleh kesimpulan agar para pemilik situs memakai template yang valid xhtml. Untuk mwb user, template valid xhtml telah tersedia, tinggal ganti saja template platform mobile dengan versi dekstop. Keuntungan memakai template valid versi dekstop adalah lebih enak ketika dilihat dan tetap cepat saat dikunjungi lewat versi mobil. Namun meskipun kita telah memakai template valid, ada baiknya jeli dalam memasang pernak pernik di sidebar atau navigasi.